Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari September, 2017

INSTALASI KABEL UTP CAT 6 MENGGUNAKAN PANDUIT MODULAR JACK

PEMBAHASAN MODULAR JACK     Modular jack merupakan soket atau titik komunikasi yang digunakan untuk menghubungkan atau menyambungkan kabel pada dinding atau wallplate. Dalam modular jack kabel dihubungkan dengan mengikuti alur warna yang sudag ditentukan sejak awal. Modular jack disebut juga dengan istilah keystone jack yang artinya konektor female yang digunakan pada komunikasi data pada jaringan lokal atau LAN.Modular jack biasanya berfungsi untuk penghubung atau konektor female yang terhubung dari panel modular jack lalu dari modular jack itu sendiri nanti dihubungkan ke patch cord yang disambungkan ke berbagai jaringan seperti telepon, printer, komputer, maupun wireless router. Modular jack sebenarnya ingin memudahkan seseorang dalam menggunakan jaringan. Tanpa modular jack sebuah jaringan pun bisa berfungsi. Ini bisa disiasati dengan penggunaan kabel UTP (unshielded twisted pair) maupun kabel STP (shielded twisted pair) yang berasal dari port switch ke komputer secara l